TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Roma 5:9

Konteks
5:9 Lebih-lebih, karena kita sekarang telah dibenarkan w  oleh darah-Nya, x  kita pasti akan diselamatkan dari murka y  Allah.

Roma 5:1

Konteks
Hasil pembenaran
5:1 Sebab itu, kita yang dibenarkan g  karena iman 1 , h  kita hidup dalam damai sejahtera i  dengan Allah oleh karena Tuhan kita, Yesus Kristus. j 

Roma 1:10

Konteks
1:10 Aku berdoa, semoga dengan kehendak x  Allah aku akhirnya beroleh kesempatan untuk mengunjungi kamu. y 

Roma 1:2

Konteks
1:2 Injil itu telah dijanjikan-Nya sebelumnya d  dengan perantaraan nabi-nabi-Nya e  dalam kitab-kitab suci, f 

Roma 1:9-10

Konteks
1:9 Karena Allah, yang kulayani u  dengan segenap hatiku dalam pemberitaan Injil Anak-Nya, adalah saksiku, v  bahwa dalam doaku aku selalu mengingat kamu: w  1:10 Aku berdoa, semoga dengan kehendak x  Allah aku akhirnya beroleh kesempatan untuk mengunjungi kamu. y 

Ibrani 6:18

Konteks
6:18 supaya oleh dua kenyataan yang tidak berubah-ubah, tentang mana Allah tidak mungkin berdusta 2 , z  kita yang mencari perlindungan, beroleh dorongan yang kuat untuk menjangkau pengharapan a  yang terletak di depan kita.

Wahyu 6:16-17

Konteks
6:16 Dan mereka berkata kepada gunung-gunung dan kepada batu-batu karang itu: "Runtuhlah menimpa kami 3  n  dan sembunyikanlah kami terhadap Dia, yang duduk di atas takhta o  dan terhadap murka Anak Domba itu 4 ." 6:17 Sebab sudah tiba hari besar p  murka mereka dan siapakah yang dapat bertahan? q 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[5:1]  1 Full Life : SEBAB ITU, KITA YANG DIBENARKAN KARENA IMAN.

Nas : Rom 5:1

Pembenaran karena iman mengakibatkan beberapa hasil bagi orang percaya: damai dengan Allah

(lihat art. DAMAI SEJAHTERA ALLAH),

kasih karunia, pengharapan, keyakinan, penderitaan, kasih Allah, Roh Kudus, selamat dari murka Allah, pendamaian dengan Allah, keselamatan oleh hidup dan kehadiran Yesus, dan sukacita di dalam Allah (ayat Rom 5:1-11).

[6:18]  2 Full Life : ALLAH TIDAK MUNGKIN BERDUSTA.

Nas : Ibr 6:18

Karena Allah tidak dapat berdusta, janji-janji-Nya kepada Abraham itu benar (ayat Ibr 6:14). Kejujuran Allah bukan saja berlaku untuk janji-Nya kepada Abraham, tetapi juga untuk Firman-Nya dalam seluruh Alkitab. Maksudnya, karena Alkitab adalah Firman Allah yang diilhamkan, maka Alkitab itu sepenuhnya benar dan dapat dipercaya. Kebenaran Firman Allah terkandung di dalam kata-kata dan kalimat-kalimat Alkitab itu sendiri. Para penulisnya dituntun sedemikian rupa oleh Roh Kudus ketika menulis naskah-naskah aslinya sehingga penyampaian amanat Allah kepada umat manusia dikomunikasikan tanpa kesalahan

(lihat art. FIRMAN ALLAH; dan

lihat art. PENGILHAMAN DAN KEKUASAAN ALKITAB;

Yes 55:10,11).

[6:16]  3 Full Life : RUNTUHLAH MENIMPA KAMI.

Nas : Wahy 6:16

Orang-orang berdosa yang tertinggal setelah orang percaya diangkat dari bumi untuk bertemu Tuhan di angkasa (1Tes 4:17) akan mengalami ketakutan dan keputusasaan yang hebat sementara mereka berusaha untuk lari dan bersembunyi.

[6:16]  4 Full Life : MURKA ANAK DOMBA ITU.

Nas : Wahy 6:16

Murka Anak Domba yang dilukiskan dalam pasal Wahy 6:1-19:21 harus menyiagakan seluruh pembaca untuk melihat sejauh mana Allah membenci dosa, percabulan, dan kejahatan yang tidak mau bertobat. Murka ini sama dengan murka Allah (bd. Wahy 15:7;

lihat cat. --> Rom 1:18;

lihat cat. --> Ibr 1:9).

[atau ref. Rom 1:18; Ibr 1:9]

Orang yang setia dari jemaat-jemaat Kristus tidak ditetapkan untuk mengalami murka Allah (1Tes 5:9), karena Yesus telah berjanji untuk meluputkan mereka dari murka yang akan datang

(lihat cat. --> Wahy 3:10;

lihat cat. --> 1Tes 1:10;

[atau ref. Wahy 3:10; 1Tes 1:10]

lihat art. KEANGKATAN GEREJA)



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.07 detik
dipersembahkan oleh YLSA